18 Februari 2025

Kapolresta Balikpapan Pimpin Apel Pasca Ibadah Subuh Bersama, Lanjut Cek Kesehatan & Kesiapan Personil

0
IMG-20241010-WA0009

 

Balikpapan – KALTIM – Baraberita.com – Jajaran Satuan Polresta Balikpapan bersama Seluruh personil baik Tingkat Polsek Hingga Satuan Kerja tingkat Polresta tanpa terkecuali mengikuti apel paskah ibadah subuh bersama.

Selain Kapolresta Balikpapan Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, S.H., SIK., M.Si, hadir pula Waka Polresta Ajun Komisaris Besar Polisi Hendrik EB, S.H., SIK dan seluruh pejabat utama serta Kapolsek, pelaksanaan apel berlangsung di halaman Mapolresta Balikpapan. ( Kamis 10 Oktober 2024 ).

Kapolresta Balikpapan Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, S.H., SIK., M.Si dalam apelnya menyampaikan beberapa penekanan antar lain :
– Penyampaian tentang kehadiran Personil sebagai pelaksana Pelayan di Masyarakat.
– Pengecekan kondisi kesehatan Personil saat apel serta kondisi Pengamanan yang sedang berlangsung.
– Menghimbau Netralitas Personil selama Pelaksanan Pemilu berlangsung .
– Tetap bangun Harkamtibmas yang telah berjalan dengan Baik, Tingkatkan serta pertahankan dengan kegiatan yang ditingkatkan dalam hal Patroli serta Kegiatan Kepolisian.
– Himbauan tetap jaga Kesehatan dengan pandai mengunakan waktu luwang untuk beristirahat sejenak guna menjaga Stamina selama menghadapi kegiatan.

Kegiatan Apel konsolidasi personil selama massa kampanye Pemilu serta kegiatan tamu VVIP yang akan berkunjung di Kota Balikpapan dan Ibu Kota Nusantara. Selama berlangsung kegiatan berjalan dengan Lancar terkendali. ” Kata Kasi Humas Ipda Sangidun ( Humas Polresta Balikpapan ).

Laporan : Tanto Ribowo 

 

Loading

follow :

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Error: Response status is not success.